Harga Sewa Jeep Bromo dari Pintu Masuk – Gunung Bromo merupakan destinasi wisata yang sangat terkenal baik dalam negeri maupun luar negeri. Wisata Bromo sudah menjadi ikon pariwisata di Indonesia. Ada banyak sekali spot menarik dan unik yang bisa kita explore dengan jasa sewa jeep bromo. Kenapa harus menggunakan sewa jeep bromo? Ada beberapa faktor, selain karena aturan dari Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, untuk explore kawasan Gunung Bromo lebih aman menggunakan jasa Sewa Jeep Bromo, karena medan yang dilalui cukup curam sehingga dibutuhkan kendaraan yang mumpuni serta driver yang memang pengalaman di Bromo. Selain itu dengan sewa jeep bromo, anda tidak perlu bingung mencari spot wisata, karena driver kami… Read More
Continue Reading
Sewa Jeep Bromo Dari Pintu Masuk
Sewa Jeep Bromo – Hal yang sering ditanyakan oleh calon customer Jeep Bromo adalah, nanti dari pintu masuk yang mana mas? Banyak calon customer juga yang hanya beranggapan pintu masuk bromo hanya satu, jadi kadang pilihan jalurnya kurang tepat. Ada 3 pintu masuk utama kawasan Bromo, yaitu dari jalur Malang, Pasuruan, dan Probolinggo. Bagi anda yang sudah membawa kendaraan sendiri, atau sudah menyewa mobil untuk menuju Bromo, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, yaitu: Pilih pintu masuk yang paling tepat dan pilih jalur menuju pintu masuk yang paling tepat. Berikut penjelasannya: Jika anda bertolak dari Kota Malang atau Batu, ada dua pintu masuk yang kami rekomendasikan, yaitu lewat jalur Tumpang… Read More
Continue Reading
Jeep Bromo Muat Berapa Orang?
Jeep Bromo muat berapa orang? Pertanyaan tentang kapasitas Jeep Bromo ini sering muncul di kalangan traveller yang akan mengunjungi Bromo. Hal ini sangat wajar, karena para traveller tentunya akan menghitung budget sesuai dengan tim atau teman-teman yang ikut travelling ke Bromo. Okay, saya akan berbagi informasi mengenai jenis Jeep Bromo beserta kapasitasnya. Jeep Bromo Muat Berapa Orang? Armada atau kendaraan yang kami gunakan adalah Toyota Landcruiser Hardtop atau yang dikenal banyak orang dengan nama jip hardtop. Toyota Hardtop merupakan armada yang digunakan di Jalur Wonokitri (Pasuruan), Cemoro Lawang/Sukapura (Probolinggo), Maupun Jeep Malang Bromo. Jeep Hardtop ini berkapasitas maksimal 6 penumpang dan 1 driver. Posisi duduk dari jeep ini sebagai berikut:… Read More
Continue ReadingSewa Jeep Bromo dari Bawangan Hotel dan Resto
Bagi wisatawan yang menginap di Bawangan kami bisa melayani sewa jeep bromo dari Bawangan. Kami akan menjemput dan mengantar kembali ke hotel. Anda tidak perlu repot-repot menyetir mobil ke pangkalan jeep Bromo. Bawangan Hotel & Resto saat ini sedang trending dan dicari wisatawan Bromo karena lokasi ini mempunyai pemandangan yang sangat indah. kalau orang bilang mirip di New Zealand. Selain pemandangan yang bagus Bawangan terkenal dengan kebersihan hotel dan makanannya yang enak. Bawangan Bromo berada di sekitar kawasan wisata Bromo. Tepatnya di Jl. Raya Bromo No. 119, Wonokerto, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur 67254. Dari lokasi ini ke kawasan pasir Bromo hanyabutuh waktu sekitar 10 – 15 menit Harga… Read More
Continue ReadingSewa Jeep Bromo Berapa | Check Informasi Berikut Yuk…
Sewa Jeep Bromo Berapa adalah pertanyaan yang paling dicari bagi calon wisatawan yang akan berkunjung ke Bromo. Bromo merupakan tempat wisata yang sangat diminati baik kalangan remaja, muda, maupun yang sudah dewasa. Tidak hanya wisatawan lokal tetapi wisatawan manca negara juga sangat antusias untuk berkunjung ke wisata Bromo. Bromo terletak di 3 Kabupaten di Jawa Timur, yaitu Kabupaten Malang, Kabupaten Pasuruan, dan Kabupaten Probolinggo. Dari ketiga kabupaten tersebut Taman Nasional Bromo Tengger Semeru juga membuka 3 pintu loket dari ketiga jalur wisata tersebut. Untuk menjawab pertanyaan sewa jeep bromo berapa maka kita perlu tau dulu dari mana kita akan masuk. Berikut Informasi harga sewa jeep Bromo Sewa Jeep Bromo dari… Read More
Continue Reading